Cari Artikel

Selamat datang! di blog The Kampoeng Blogger , silahkan tinggalkan pesan di kolom komentar bila terdapat kode yang error.

March 08, 2013

Memasang Widget Recent Post Dengan Gambar (Thumbnail)

Bila anda telah membaca artikel saya tentang memasang widget recent post sederhana di blog, maka anda tidak boleh melewatkan artikel saya yang satu ini, tentang bagaimana memasang widget recent post dengan gambar (thumbnail). Widget recent post dengan gambar memang menjadi salah satu daya tarik di blog, utamanya pada blog yang memang mengutamakan gambar dalam menyajikan artikelnya. Dengan menampilkan gambar, tentunya orang lain akan lebih paham mengenai artikel-artikel yang baru kita buat tersebut.

Memasang Widget Recent Post Dengan Gambar (Thumbnail)

Step 1

Masuk ke halaman dashboard > Layout > Add gadget >HTML/JavaScript

Step 2

Letakkan kode berikut ke dalam halaman HTML/JavaScript
<style type='text/css'>
img.recent_thumb {padding:1px;width:55px;height:55px;border:0;
float:left;margin:10px;}
.recent_posts_with_thumbs {float: left;width: 100%;min-height: 70px;margin: 5px 0px 5px 0px;padding: 0;font-size:12px;}
ul.recent_posts_with_thumbs li {padding-bottom:5px;padding-top:5px;min-height:65px;}
.recent_posts_with_thumbs a {text-decoration:none;}
.recent_posts_with_thumbs strong {font-size:10px;}</style>
<script style='text/javascript' src='http://the-kampoeng-blogger.googlecode.com/files/recent-post-with-thumbnail.js'></script>
<script style='text/javascript'>
var displayseparator = true;
var showpostthumbnails = true;
var showpostsummary = true;
var displaymore = true;
var showcommentnum = true;
var numposts = 5;
var showpostdate = true;
var numchars = 100;</script>
<script src='http://www.BlogAnda.blogspot.com/feeds/posts/default?orderby=published&alt=json-in-script&callback=showrecentpostswiththumbs'></script>

Step 3

Save

Catatan!
  • Untuk mengubah berapa jumlah post yang tampil pada recent post maka anda dapat merubah angka 5 dengan jumlah post yang ingin anda tampilkan
  • Ganti  www.BlogAnda.blogspot.com dengan URL blog anda
Dan hasilnya akan tampak seperti di bawah ini.


Selamat mencoba!
Wassalam.

Written by: Rysmah Zainal Arifin
The Kampoeng Blogger, Updated at: 11:00 PM

0 comments :

Tinggalkan Komentar Anda di Sini:

Komentar yang mengganggu, berbau SARA, porno, mengandung iklan dan mencantumkan link aktif akan segera kami hapus.
Terimakasih atas perhatiannya.